Namun begitu ia berpandangan penurunan nilai ini bukan masalah yang besar. Sebab menurutnya, yang lebih penting adalah peningkatan indeks kejujuran dalam pelaksanaan UN. Berdasarkan data Kemendikbud yang dipaparkan dalam Konferensi Pers Indeks Integritas UN (IIUN), saat ini terjadi penurunan nilai ujian di tingkat SMP sebesar 3,40 dari tahun lalu. Pada tahun 2014 nilai rata-rata UN SMP adalah 65,20. Sedangkan pada 2015 nilainya menjadi 61,80.
anies baswedan |
"Jadi untuk nenjawab soal tidak cukup dengan hanya menggandalkan hapalan. Butuh berpikir yang lebih dalam dan menggunakan nalar," paparnya.